Peduli Warga Binaan, Babinsa Koramil 08/Rantau Bersama Warga Gotong Royong Bersihkan Puing-Puing Sisa Kebakaran Rumah

- Penulis

Rabu, 12 Maret 2025 - 08:15

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tamiang – Infolangsa.com
Wujud kepedulian TNI kepada warga binaan, anggota Koramil 08/Rantau yang di pimpin Bati tuud Koramil 08/Rantau Peltu Saifullah beserta Babinsa Sertu Mardius untuk membantu warga desa binaan pasca terjadi insiden kebakaran dirumah milik warga di Desa Landuh, Kecamatan Rantau, Kabupaten Aceh Tamiang. Rabu (12/03/2025)

Bati tuud Koramil 08/Rtu Peltu Saifullah saat dikonfirmasi mengatakan, bahwa untuk meringankan beban korban kebakaran tersebut, pihaknya mengerahkan Babinsa untuk melaksanakan karya bakti dengan sasaran pembersihan sisa puing-puing kebakaran bersama warga setempat.

“Kegiatan ini merupakan wujud sinergitas antara TNI dan rakyat di kewilayahan dalam membantu setiap kesulitan masyarakat.

Lebih lanjut Ia menambahkan, kami dari aparat komando kewilayahan senantiasa menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada akan bahaya kebakaran dan selalu mengecek instalasi listrik dan tidak meninggalkan rumah saat memasak.

“Tampak di lokasi material kayu dan pecahan genteng yang sudah hangus terbakar diangkat dan dibersihkan oleh anggota Koramil dengan warga sekitar,”.

Sumber: Pendim0117atam

Berita Terkait

Berkah Ramadhan, Koramil 05/Thu Dan Koramil 01/Ksp Jajaran Kodim 0117/Aceh Tamiang Berbagi Takjil Untuk Masyarakat
Aster Kasdam IM Meninjau Langsung Serapan Gabah Serta Berdiskusi Dan Berinteraksi Ke Petani Desa Air Tenang
Aster Kasdam IM Bersama Kabulog Aceh, Gelar Forum Diskusi Percepatan Serapan Gabah Dan Beras Di wilayah Kodim 0117/Aceh Tamiang
Eks Kapolres Ngada jadi Tersangka Kasus Asusila Anak, Polri Pastikan Penegakan Hukum Tegas dan Transparan
Ayahwa – Panyang ‘Saweu’ Ruangan Pantau Kehadiran Pegawai.
AKBP Ahzan Jabat Kapolres Lhokseumawe
Babinsa Mengajar PBB Bagi Siswi SMKN 3 Karang Baru Demi Menanamkan Kedisplinan
Babinsa Koramil 03/Seruway Dampingi Petani Panen Padi Dan Sosialisasi Jual Gabah Ke BULOG
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:24

Berkah Ramadhan, Koramil 05/Thu Dan Koramil 01/Ksp Jajaran Kodim 0117/Aceh Tamiang Berbagi Takjil Untuk Masyarakat

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:20

Aster Kasdam IM Meninjau Langsung Serapan Gabah Serta Berdiskusi Dan Berinteraksi Ke Petani Desa Air Tenang

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:16

Aster Kasdam IM Bersama Kabulog Aceh, Gelar Forum Diskusi Percepatan Serapan Gabah Dan Beras Di wilayah Kodim 0117/Aceh Tamiang

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:10

Eks Kapolres Ngada jadi Tersangka Kasus Asusila Anak, Polri Pastikan Penegakan Hukum Tegas dan Transparan

Kamis, 13 Maret 2025 - 13:02

Ayahwa – Panyang ‘Saweu’ Ruangan Pantau Kehadiran Pegawai.

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:17

Babinsa Mengajar PBB Bagi Siswi SMKN 3 Karang Baru Demi Menanamkan Kedisplinan

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:11

Babinsa Koramil 03/Seruway Dampingi Petani Panen Padi Dan Sosialisasi Jual Gabah Ke BULOG

Kamis, 13 Maret 2025 - 11:07

Jalin Silaturahmi, Babinsa Dan Bhabinkamtibmas Komsos Dengan Warga

Berita Terbaru